ANALISIS SENTIMEN TERHADAP MASYARAKAT ADANYA UANG KERTAS BARU MENGGUNAKAN ALGORITMA K-NEAREST NEIGHBOR(KNN)
Abstract
Desain pecahan uang kertas baru yang diganti dari Rp 100. 000, Rp 50. 000, Rp 20. 000, Rp 10. 000, Rp 5. 000, Rp 2. 000, dan Rp 1. 000. Dalam uang kertas yang baru, gambar pahlawan, kemudian tarian, pemandangan alam, dan flora masih dipertahankan. Inovasi dimaksudkan agar uang Rupiah semakin mudah untuk dikenali ciri keasliannya, nyaman, dan aman untuk digunakan, serta lebih sulit untuk dipalsukan sehingga uang rupiah semakin berkualitas dan terpercaya serta menjadi kebanggaan bersama sebagai simbol kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.1. Metode Pengambilan Data Pengambilan data yang bertujuan untuk mengumpulkan dataset pada penelitian ini. Data yang akan digunakan berupa respon pengguna mata uang baru di media sosial dengan menggunakan youtube untuk mendapatkan akses youtube berupa akun google kemudian dataset yang diambil dari komentar dengan kata kunci mata uang baru. kunci mata uang baru. Untuk penelitian ini, peneliti menggunakan 510 data. Yang diambil dari opini pengguna youtube. Kemudian data tersebut kumpulkan dalam format file xls, setelah itu data dikelompokan menjadi 2 bagian yaitu data positif dan data negatif.Berdasarkan hasil penelitian dengan menggunakan 510 data menggunakan metode K- Nearest Neighbor mendapatkan akurasi sebesar 75,06% dengan sentimen positif sebesar 76,05% dan negatif 67,74% .