Rancang Bangun Sistem Informasi Pendataan Obat Pada Apotek Rumah Sakit Husada

  • Yunita Sari FT-UPI Y.A.I
  • Dila Disfiriani FT-UPI Y.A.I
Keywords: Kata Kunci : Sistem Informasi Pendataan Obat, Pengelolaan Data Obat, Apotek Rumah Sakit Husada

Abstract

Sistem informasi merupakan faktor penting dalam suatu instansi, terutama pada instansi
pelayanan masyarakat yang memiliki tingkat rutinitas yang tinggi. Data yang diperoleh suatu
instansi terus-menerus bertambah, sehingga tidak mudah untuk diolah dengan cara manual. Rumah
Sakit Husada adalah sebuah rumah sakit swasta di Jakarta, dimana dalam pendataan obat di apotek
Rumah Sakit Husada masih dilakukan secara manual sehingga akan membutuhkan waktu yang
cukup lama. Apotek Rumah Sakit Husada menginginkan sebuah sistem informasi pengelolaan data
obat yang dapat membantu kinerja dari apotek tersebut.

Published
2023-04-24